Laman

Rabu, 05 Maret 2014

Tanaman Bunga Hortensia / Bunga Bokor (Hydrangea)

Menanam Tanaman Bunga Hortensia (Hydrangea)


Tanamam Bunga Hotensia, biasa disebut juga bunga bokor, bunga tiga bulan atau bunga pecah seribu.  Di Bali banyak ditemui di daerah Bedugul dan biasanya digunakan untuk perlengkapan banten/sesaji.

Ada aneka warna bunga dari tanaman bunga hotensia ini, seperti dibawah ini :

Bunga Hortensia Pink
Bunga Hortensia Biru
Bunga Hortensia Pink
Bunga Hortensia Putih
Bunga Hortensia Ungu Muda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar